
Pada Tangal 11 - 15 Mei 2008 yang lalu mahasiswa D III Pariwisata Konsentrasi perhotelan Angkatan 2006 Universitas Brawijaya Malang Mengadakan kegiatan praktikum lapangan yaitu Study Excursie Dan Table Manner Course yang diadakan di Bali. Tempat yang dikunjungi adalah hotel Inna Grand Bali Beach dan Kampus D IV Pariwisata Udayana Bali. Kegiatan tersebut dapat berjalan dengan lancar dikarenakan kerjasama yang baik antara seluruh perserta, panitia, dan Anggada Tour & Travel sebagai travel agen yang mengatur perjalanan tersebutLabel: Tour